Laporan Menteri Keuangan RI, Sri Mulyani Menyebut Perkembangan Ekonomi Indonesia di Semester I-2021 Tumbuh Positif
Menteri Keuangan, Sri Mulyani Menyebut Perkembangan Ekonomi Indonesia Positif--Kemenkeu RI
Menteri Keuangan, Sri Mulyani Menyebut Perkembangan Ekonomi Indonesia Positif||Kemenkeu RI
TRENDINGNEWS.ID -Laporan Menteri Keuangan RI, Sri Mulyani Menyebut Perkembangan Ekonomi Indonesia di Semester I-2021 Tumbuh Positif
Menteri Keuangan Republik Indonesia, Sri Mulyani menyampaikan perkembangan perekonomian Indonesia.
Laporan Sri Mulyani terkait perkembangan perekonomian Indonesia yang terjadi pada semester I-2021.
Menurut Menkeu, Ekonomi Tanah Air diperkirakan sudah tumbuh positif.
Dalam keterangannya, Sri Mulyani memperkirakan pertumbuhan ekonomi kuartal II-2021 berada di kisaran 4%. Direvisi ke bawah dari proyeksi sebelumnya yaitu 6,5%.
(BACA JUGA:Mau Hubungan Intim Memuaskan? Pahami Posisi Seks Favorit dan Cocok Menurut Zodiak Pasangan Anda )
"Ini perlu waspada. Makanya kecepatan imun di masyarakat dari vaksinasi jadi syarat penting dan juga protokol kesehatan, sehingga Covid-19 bisa dikendalikan dan ekonomi bisa tetap dipertahankan," beber Sri Mulyani saat jumpa pers secara virtual, Senin 05 Juli 2021.
Ekonomi yang diperkirakan tumbuh sekitar 4% pada kuartal II-2021, maka pertumbuhan ekonomi sepanjang semester I-2021 diperkirakan berada di angka kisaran 3,1-3,3%.
Hal ini karena masih terkontraksinya Produk Domestik Bruto (PDB) pada kuartal I-2021 yakni 0,74%.
Sementara laju inflasi pada semster I-2021 adalah 1,33%. Kemudian rata-rata nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) berada di Rp 14.299/US dolar.
Sumber: menkeu