Hersubeno Arief Terancam Dipolisikan GBM, Gegara Dituding Sebarkan Berita Hoax Soal Megawati Sakit dan Kritis

Hersubeno Arief Terancam Dipolisikan GBM, Gegara Dituding Sebarkan Berita Hoax Soal Megawati Sakit dan Kritis

Hersubeno Arief Terancam Dipolisikan oleh Gardu Banteng Marhaen Gegara Dituding Sebarkan Berita Hoax--Dok. PDIP

Dia sering tampil bersama pengamat politik Rocky Gerung di kanal YouTube Rocky Gerung Official.

Setiap hari, Hersubeno Arief mewawancarai Rocky Gerung untuk mengupas isu-isu terkini.

Salah satu video Rocky Gerung dan Hersubeno Arief yang paling banyak ditonton adalah insiden KM 50 yang menewaskan 6 laskar FPI pada 2020 lalu.

Sumber: berbagai sumber