Para penggemar dijamin akan sulit memilih drama mana yang ingin mereka tonton lebih dulu karena semuanya menawarkan cerita yang memikat.
Jadi, siapkan popcorn dan waktu luangmu, karena deretan drama saeguk terbaru 2025 ini bakal bikin kamu susah move on dari layar kaca.